TETAPLAH MENGASIHI
Banyak orang sering mementingkan diri sendiri,
Dan bertindak yang tidak masuk akal.
Namun tetaplah mengampuni mereka.
Jika engkau baik hati, Mungkin orang menuduh kau egois dan berpura-pura.
Namun tetaplah menjadi baik selalu.
Jika engkau sukses, Sering tidak menemukan banyak teman sejati yang setia,
Malah engkau lebih banyak mendapatkan musuh.
Namun tetaplah meraih kesuksesan selalu.
Jika engkau jujur dan tulus,
Mungkin orang akan menipumu.
Namun tetaplah jujur dan tulus selalu.
Apa yang engkau kerjakan bertahun-tahun,
Orang dapat menghancurkannya dalam semalam.
Namun tetaplah berkarya.
Jika engkau merasa tenang dan bahagia,
Banyak orang yang akan iri hati.
Namun tetaplah berbahagia.
Kebaikan yang engkau perbuat hari ini,
Sering akan dilupakan orang.
Namun tetaplah berbuat baik selalu.
Berilah yang terbaik dari apa yang kau miliki,
Mungkin orang tidak pernah merasa cukup.
Namun tetaplah memberi yang terbaik.
Maka yang menentukan pada akhirnya,
Hanya engkau dan Tuhan
Bukan engkau dan mereka
(Sumber : Mother Teresa)
Categories
- evangelis (3)
- General (1)
- gospel (3)
- Inspirational (2)
- Inspire (1)
- kisah inspirasi (11)
- Life (3)
- Lirik Lagu Rohani (1)
- Love (1)
- money (1)
- prayer (2)
- Umum (3)
- Witnes of faith (6)
- Yang Menarik (1)
Blog Archive
-
▼
2008
(21)
-
▼
September
(21)
- D. L. MOODY : American Evangelist Part 1
- LOVE IS
- Money - When You Feel Enough?
- YOU BET YOUR LIFE !
- THE FIVE FINGERS PRAYER
- John Sung, John the Baptist from China
- Robert Morrison
- Hudson Taylor, Menggerakkan Orang Lewat Doa
- Watchman Nee, The Marthyr Who Affect Christians Today
- Watchman Nee, Pahlawan Iman di Tengah Badai
- Semua Indah Pada Waktunya
- Jaman Nuh (The Day of Noah)
- LOVE
- Lirik: My Best Friend (Hillsong)
- Background cerita lagu "Sentuh Hatiku"
- Mangkok tanpa alas
- Tetaplah Mengasihi
- Aku Meminta, Tuhan Menjawab
- The Donkey
- Kisah di musim dingin
- Latar Belakang Blog: Life Inspiring
-
▼
September
(21)
8:58 PM
Category kisah inspirasi
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar:
Post a Comment